Halo teman-teman !
Di zaman
yang sudah canggih seperti sekarang, kita hidup berdampingan dengan teknologi
yang mewadahi. Teknologi ini bisa membantu kita dalam banyak hal seperti
komunikasi, informasi, menambah wawasan, menunjang pendidikan, serta
lain lain. Namun, alat teknologi harus digunakan dengan baik agar menjadi
bermanfaat.
Di gambar tersebut terlihat para siswa sedang presentasi menggunakan Smart TV, maka dari itu Smart TV ini bisa memudahkan Bapak/Ibu Guru dan siswa/siswi dalam pembelajaran atau pratikum di lab IPA. Fasilitas ini juga mampu menyiarkan acara yang mendidik seperti ilmu pengetahuan atau sains. Dengan adanya Smart TV kita dapat memanfaatkannya sebagai sumber atau media pembelajaran. Jadi, kita harus senantiasa menjaga fasilitas sekolah dengan baik, jangan menggunakannya dengan semena-mena karena tiap fasilitas sekolah pasti bermanfaat bagi kita semua.
Penulis : Salsabilla Cahya Hidayah
Kelas : 9 Al Burhan
Mantap bisa nonton film bareng
BalasHapusKeren
BalasHapus